Jatiluhur Water World ini berada di kawasan wisata waduk jatiluhur. Jadi selain berenang kalian juga bisa liat pemandangan waduk jatiluhur yang luas dan indah. Dan nggak cuma bisa dilihat dari daratan saja, Kamu juga bisa menyewa perahu untuk berkeliling menikmati pemandangan sekitar waduk. Selain menikmati waduk kamu juga bisa lihat bendungan Jatiluhur yang sangat besar.
Rating | Belum Ada |