Desa Wisata Aneuk Laot


Desa Wisata Aneuk Laot merupakan Desa Wisata yang berbasis Budaya.Desa Wisata Aneuk Laot memiliki beraneka ragam budaya yang masih terpelihara saat ini.Membuat kue Tradisional KeuKarah, yang merupakan kue sebagai isi talam saat mempelai laki laki ( antat Linto ) ke rumah mempelai wanita. Saat ini masih di jumpai di desa. Kegiatan ini di jadikan atraksi wisatawan yang berkunjung ke Desa.

Belajar menabuh rapaii bukan suatu yang mudah, ketukan yang menghasilkan irama serta goyangan badan penabuh membuat tradisi ini menjadi menarik, ini di ajarkan di desa untuk wisatwan yang ingin menpunyai pengalaman menarik.


Desa yang memiliki Danau terbesar di kota sabang, membuat suasana makin sejuk dan asri, yang di kelilingi oleh hutan lindung. Danau merupakan wisata alam yang masih asri.

Dengan di pimpin oleh seorang Keuchik ( Kepala Desa ), dan di bantu oleh pemangku kepentingan, ibu ibu PKK, Pokdarwis, Bumdes, Pengerak wisata di desa serta komunitas lainnya, menjadi kan Desa Aneuk Laot, menjadi desa yang wajib di kunjungio oleh wisatawan yang berkunjung ke sabang.


Tiket

Anda tidak harus mencetak tiket.
Anda diharuskan menukarkan tiket ke kasir.

Pembelian tidak dapat direfund!

Tiket Desa Wisata Aneuk Laot
Masa Aktif1 Hari
HargaIDR 20.000

Masa Aktif berlaku sejak tanggal kunjungan yang dipilih.

Lokasi

Aceh
Sabang - Aceh

Rating Belum Ada

Pemesanan Tiket

Segera Hadir!